Prediksi: Maroko vs Amerika Serikat

BACA JUGA

Prediksi Maroko vs Amerika Serikat
PREDIKSI HASIL
NBC
Maroko 2-1 AS
Forebet
Maroko 0-1 AS
SportsMole
Maroko 2-1 AS
FOOTBALL5STAR
Maroko 2-1 AS
Parc des Princes, Jumat (2/8/2024), Pukul 20:00 WIB

Football5Star.com, Indonesia – Menarik, begitu prediksi Maroko vs Amerika Serikat pada perempat final Olimpiade 2024 di Parc des Princes, Jumat (2/8/2024) malam WIB. Pasalnya, kedua kesebelasan sama-sama menatap laga nanti dengan kepercayaan diri tinggi.

Timnas U-23 Maroko menatap laga nanti dengan optimisme tinggi usai melaju dengan status juara Grup B. Anak asuh Tarik Sektioui itu pun baru saja membantai Irak tiga gol tanpa balas. Patut diingat, Maroko pun berhasil kandaskan Argentina di babak grup. Ini tentu jadi ancaman buat Amerika.

Akan tetapi, timnas U-23 Amerika Serikat pun berhasil menemani Prancis ke delapan besar dengan hasil yang meyakinkan. Sempat takluk dari tuan rumah di laga pembuka, anak asuh Marko Mitrovic itu sapu bersih dua laga pamungkas grup dengan kemas tujuh gol dan cuma kebobolan satu saja.

REKOR PERTEMUAN
Prediksi Maroko vs Amerika Serikat
TREN PERFORMA
Prediksi Maroko vs Amerika Serikat
STATISTIK MENARIK
  • Prediksi Maroko vs Amerika Serikat akan menarik. Pasalnya, kedua tim baru sekali bersua dan Maroko menang 1-0 pada November lalu berkat gol Bilal Nadir.
  • Amerika adalah tim dengan skor tertinggi di Olimpiade sejauh ini dengan jumlah gol tujuh.
  • Maroko hanya berhasil mencatatkan satu clean sheet dalam lima pertandingan terakhir di semua kompetisi.
  • Maroko hanya memenangi empat dari 10 laga terakhirnya pada waktu normal.
  • Amerika Serikat cuma memenangi tiga dari 10 laga terakhirnya di semua kompetisi.
PELATIH
  • Tarik Sektioui tak pernah hadapi Amerika Serikat sebelumnya.
  • Laga nanti jadi pertemuan perdana Tarik Sektioui melawan Marko Mitrovic.
  • Prediksi Maroko vs Amerika Serikat menarik. Pasalnya Marko Mitrovic pernah sekali lawan Maroko, ketika AS kalah 0-1, November 2023.
WASIT
  • Laga Maroko vs Amerika Serikat akan dipimpin wasit asal Argentina, Yael Falcon.
  • Maroko tak pernah diwasiti Yael Falcon sebelumnya.
  • Laga nanti jadi kali pertama Amerika diwasiti oleh Yael Falcon.
PEMAIN KUNCI

Maroko

Top Scorer: Soufiane Rahimi (4)
Top Assist: Bilal El Khannous, Zakaria El Ouahdi, Achraf Hakimi (1)
Top Rating:

Amerika Serikat

Top Scorer: Djordje Mihailovic, Kevin Paredes (2)
Top Assist: Paxten Aaronson, Jack McGlynn, Kevin Paredes, Griffin Yow (1)
Top Rating:

*Statistik di Olimpiade 2024

BERITA KEDUA TIM
  • Maroko: Tak ada pemain yang absen
  • AS: Gianluca Busio (cedera)
PRAKIRAAN FORMASI
Prediksi Maroko vs Amerika Serikat
- Advertisement -

You Might also like

More From Author

- Advertisement -

Berita Terbaru