Prediksi: Cagliari vs Lazio

BACA JUGA

Prediksi Cagliari vs Lazio
PREDIKSI HASIL
Whoscored
 Cagliari 1-2 Lazio
Football Whispers
 Cagliari 1-2 Lazio
Sports Mole
Cagliari 1-3 Lazio
FOOTBALL5STAR
Cagliari 1-2 Lazio
Sardegna Arena, Selasa (4/2/2025) Pukul 02.45 WIB (Vidio)

Football5Star.net, Indonesia – Pertandingan menarik akan tersaji pada pekan ke-20 Serie A yang mempertemukan Cagliari vs Lazio. I Biancocelesti harus terus meraih kemenangan supaya tetap menjaga posisi di empat besar.

Lazio untuk sementara tersingkir dari empat besar setelah Juventus mengalahkan Empoli pekan ini. Selain itu, Bologna yang kini berada di posisi keenam juga mendekat setelah berhasil mengalahkan Como.

Dan dengan Atalanta yang hanya bisa bermain imbang 1-1 melawan Torino, ini kesempatan bukan hanya untuk bertahan di empat besar, tapi juga mendekat ke tiga besar.

Namun Cagliari dalam performa yang meningkat. Mereka baru saja keluar dari zona degradasi setelah meraih 7 poin dari empat laga terakhir.

REKOR PERTEMUAN
Prediksi Cagliari vs Lazio (3)
TREN PERFORMA
Prediksi Cagliari vs Lazio (4)
STATISTIK MENARIK
  • Lazio menang di 10 dari 11 laga terakhirnya lawan Cagliari di semua kompetisi.
  • Lazio paling tidak mencetak 2 gol di 11 laga terakhirnya dari 13 laga terakhirnya
  • Lazio menang di 7 dari 10 laga tandang terakhirnya di semua kompetisi.
PELATIH
  • Kedua pelatih, Davide Nicola dan Marco Baroni sudah bertemu 8 kali sebelumnya.
  • Baroni menang 3 kali, imbang 3 kali, Nicola menang 2 kali.
  • Rekor Nicola lawan Lazio: 9 laga, 2 menang, 1 imbang dan 6 kalah.
  • Rekor Baroni lawan Cagliari: 6 laga, 4 menang, 1 imbang dan 1 kalah.
WASIT
  • Laga ini akan dipimpin oleh wasit Gianluca Manganiello.
  • Manganiello sudah memimpin 9 laga Serie A musim ini dengan catatan 30 kartu kuning dan 3 kartu merah.
  • Rekor Cagliari saat diwasiti Manganiello: 21 laga, 9 menang, 5 imbang dan 7 kalah.
  • Rekor Lazio saat diwasiti Manganielli: 10 laga, 8 menang, dan 2 kalah.
PEMAIN KUNCI

Cagliari

Top Scorer: Nadir Zortea, Roberto Piccoli (5 gol)
Top Assist: Sebastiano Luperto, Tommaso Augelio (3 assist)
Top Rating: Elia Caprile (7,64)

Lazio

Top Scorer: Taty Castellanos (7 gol)
Top Assist: Nuno Tavares (8 assist)
Top Rating: Mattia Zaccagni (7,05)

*Statistik Serie A 2024-25 Berdasarkan WhoScored

BERITA KEDUA TIM

Cagliari: Zito Luvumbo cedera.
Lazio: Matias Vecino, Manuel Lazzari, Nuno Tavares, Patric cedera.

PRAKIRAAN FORMASI

Prakiraan Formasi Cagliari vs Lazio

Prediksi Cagliari vs Lazio (2)
- Advertisement -

You Might also like

More From Author

- Advertisement -

Berita Terbaru